Tas ini ada yang polos dan ada yang sulam.
Bahan sulamannya dari serat gajih. Bahan tas dari enceng gondok.
Bagian dalam tas ada lapisan furing. Tutup tas pake ritsleting. Tidak bisa dipasang handle panjang.
Size tidak persis sama, dikarenakan produk handmade.
Cara perawatan:
- Jangan kena air
- Jangan diletakkan di tempat lembab
- Warna sulaman jangan terkena sinar matahari langsung
- Jika muncul jamur, segera sikat dan jemur di bawah sinar matahari, supaya kering lagi.